FAQ About Elearning SPK
Elearning SPK
one month ago | elearning
11. Apakah saya perlu registrasi untuk mengakses eLearning?
Anda dapat mengakses eLearning baik dengan maupun tanpa proses registrasi. Tanpa registrasi, Anda hanya dapat melihat materi (flipbook dan video pembelajaran) tetapi tidak dapat mengikuti ujian. Dengan registrasi, Anda akan mendapatkan fasilitas untuk mengikuti kursus, melihat materi, dan mengikuti ujian, sehingga dapat memperoleh sertifikat sebagai bukti kelulusan