FAQ About SCLERA 2024 FAK. KEDOKTERAN UNISSULA
SCLERA 2024 FAK. KEDOKTERAN UNISSULA
4 months ago | yunusmustaqim1
Teknis pelaksanaan olimpiade SCLERA gambarannya seperti apa?
Secara lengkap teknis pelaksanaan akan disampaikan via online/zoom satu hari sebelum pelaksanaan.
Sedikit gambaran singkat sbb:
- Diawali dari babak penyisihan (semua tim mengerjakan soal CBT)
- Tim yang dinyatakan lolos CBT akan maju ke babak lomba cerdas cermat (LCC) hingga didapatkan juara 1, 2 dan 3